FOTO:AFP/Patrik StollarzMunich - Keberhasilan Chelsea merengkuh gelar juara Liga Champions dinihari tadi (19/5/2012) membuat mereka di dapuk sebagai klub London pertama yang berhasil memenangi kompetisi tersebut.
Selain Chelsea, ada lima tim ibukota lainnya yang berstatus juara Eropa yaitu Real Madrid (9), Ajax Amsterdam (4), Sporting Lisbon (2), Steaua Bucharest (1), Red Star Belgrade (1).
Tidak ada komentar:
Posting Komentar